Fantastis! Event Nasional Hari Nelayan Palabuhanratu ke-63 Telan Anggaran Sebesar Rp1,4 Miliar

JAJARAN panitia Hari Nelayan Palabuhanratu ke-63 melakukan audiensi dengan DPRD Kabupaten Sukabumi. Foto: Magnet Indonesia

“Kami apresiasi upaya panitia hari nelayan menjadikan event ini masuk skala nasional. Tentunya, akan kita dorong supaya acaranya sukses dan bisa mendongkrak jumlah kunjungan wisatawan,” ungkapnya.

Sekadar informasi, peringatan Hari Nelayan Palabuhanratu dan Seren Taun Ciptagelar yang rutin digelar setiap tahun itu telah diikutsertakan pada penilaian nominasi Kharisma Event Nusantara (KEN) 2023 tingkat nasional mewakili Kabupaten Sukabumi.

Kedua tradisi turun temurun itu tidak bisa dipisahkan dengan kearifan lokal suatu daerah dan sebagai magnet pariwisata budaya di Kabupaten Sukabumi. Sehingga, Dinas Pariwisata setempat mendorong Hari Nelayan Palabuhanratu dan Seren Taun Ciptagelar dimasukkan pada penilaian event tingkat nasional nominasi KEN. (adv)

Reporter:  Nanan Apon
Editor:  Me’enk Herman

BACA JUGA   Hampir 3 Bulan Bertugas, Personel Satpol PP Kabupaten Sukabumi Ikut Di-rapid Test

Related Posts

Add New Playlist