BNNK Sukabumi Rangkul Sektor Kelembagaan dalam Upaya Pencegahan Penyalahgunaan dan Peredaran Narkoba

BNNK Sukabumi menyelenggarakan konsolidasi kebijakan kota tanggap ancaman narkoba di sektor kelembagaan. Foto: Ist

Ia mengimbau semua stake holder turut membantu BNNK dengan memberikan informasi yang aktual dan akurat apabila menemukan indikasi penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba pada sektor kelembagaan maupun masyarakat.

“Jika mengetahui ada penyalahgunaan dan peredaran narkoba, segera informasikan ke BNNK. Kami akan tindak lanjuti laporannya,” tandasnya. (adv)

Reporter: Fajar Hadiansah
Editor: Rian Munajat

BACA JUGA   Disdukcapil Kabupaten Sukabumi Berlakukan Pencetakan Blangko Adminduk pada Kertas HVS

Add New Playlist